Tiktok Shop adalah salah satu platform yang sangat diminati masyarakat. Fitur yang ada di Tiktok membuat pengguna membuat konten sekaligus melakukan transaksi jual beli secara langsung.
Cara Untung Jualan di Tiktok Shop
-
Konsisten Melakukan Promosi
Melakukan promosi secara konsisten, promosi tidak hanya berupa konten bisa juga melakukan siaran langsung, atau berkomentar di konten yang relate dengan produk kamu, cara ini dapat meningkatkan brand awareness.
-
Membuat konten promosi sesuai tren
Konten yang dapat menarik pengguna dilakukan dengan menggunakan strategi, salah satunya mengikuti konten yang lagi tren/viral.
-
Menggunakan iklan tiktok Ads
Memanfaatkan fitur iklan Tiktok Ads, fitur ini membantu menjangkau audiens lebih besar dan sesuai target market yang dituju. Ada beberapa jenis iklan yang bisa digunakan, yaitu:
- InFeed Ads, jenis iklan ini adalah iklan yang muncul di feed pengguna.
- Branded Filter, jenis iklan berupa efek atau filter khusus yang isi informasi produk
- Branded Takeover, iklan eksklusif yang berupa gambar, video, gif yang muncul sekali sehari Ketika membuka aplikasi.
- Promotes Hastag Challenge, jenis iklan yang mengajak pengguna untuk memakai tagar tertentu.
-
Kerjasama dengan influencer TikTok
Kerjasama dengan influencer yang mempunyai pengikut dan views yang banyak dapat meningkatkan brand awareness bahkan meningkatkan penjualan usaha.
Jika anda membutuhkan kemasan kosmetik dan skincare bisa langsung kunjungi www.mutiarapackaging.com
sumber:
https://dailysocial.id/post/cara-jualan-di-tiktok-shop-dijamin-cuan